Cara Membuat Ampli Subwoofer #1 untuk pemula (request by +yassier irvany)

  • Berikut cara membuat atau merakit ampli untuk speaker subwoofer khusus untuk pemula..
    Untuk membuat ampli subwoofer kita memerlukan bahan dan alat sebagai berikut :
    -- Trafo 5 Ampere 24 volt CT
    -- Kit OCL merek NELC yang memakai transistor B817 dan D 1047.. 2buah
    -- Kit filter subwoofer 2 potensio merek NELC
    -- Dioda Bridge atau dioda jembatan 8Ampere yang bentuk sisir
    -- Elco 3300uf/50v ..2buah
    -- Soket RCA untuk input
    -- Knop potensio ..2buah
    -- Kabel colokan buntung
    -- Timah secukupnya
    -- Resistor 1/2 watt 2k2 ohm sampai 4k7 ohm ..2buah
    -- Subwoofer 12 inch double coil
    Adapun peralatan yang diperlukan adalah sbb:
    -- Multitester/AVO meter
    -- Tang potong & Gunting
    -- Solder listrik 40W
    -- Kabel kabel.. mereknya terserah, bisa pakai kabel listrik atau kalau ada uang lebih bisa pakai kabel speaker.
    Kemudian kita rakit seperti pada video ini.. selamat menonton..
    RINCIAN BIAYA :
    -- Trafo 5 A Banci = 100ribuan
    -- Kit OCL merek NELC 2 x 40 = 80ribuan
    -- Kit filter subwoofer 2 potensio = 30rb
    -- Dioda Bridge 8Ampere = 6rb
    -- Elco 3300uf/50v =2x4 = 8rb
    -- Soket RCA untuk input = 2rb
    -- Knop potensio 2x2 = 4rb
    -- Kabel colokan buntung = 10ribuan
    -- Timah secukupnya = 2rb/meter
    -- Resistor 1/2 watt 2k2 ohm sampai 4k7 ohm ..2x100 = 200
    -- Subwoofer 12 inch double coil = 350ribuan
    -- Harga Box Subwoofer akan berbeda, biasa dikisaran 350ribu
    Kalau video ini berguna boleh dong share ke teman kalian.. supaya semakin banyak yang terbantu..
    Salam, Barlex.
    Sukses selalu

    Category :

    #cara#membuat#ampli#subwoofer#1#untuk#pemula#request#yassier#irvany

    0 Comments and 0 replies
arrow_drop_up